Gunung Semeru Erupsi, Kapolri Listyo: Perlu Jalur Transportasi Baru untuk Percepatan Penanganan Pasca Bencana by Redaksi Panggungpolitik 7 Desember 2021 0 3 hari pasca erupsi gunung semeru, Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo turun langsung meninjau lokasi desa terdampak. Dalam tinjauannya itu, ia mengatakan perlu adanya percepatan dalam penanganan pasca bencana. ...